Final Piala Champions Eropa 1964
Final Piala Champions Eropa 1964 adalah pertandingan sepak bola yang dimainkan di Praterstadion di Wina, Austria pada tanggal 27 Mei 1964 untuk menentukan pemenang Piala Champions Eropa 1963–1964. Kompetisi ini diperebutkan oleh tim Italia Inter Milan dan pemenang lima kali Real Madrid. Inter memenangkan pertandingan 3-1, dengan dua gol Sandro Mazzola dan satu dari Aurelio Milani memberi mereka Piala Champions Eropa pertama mereka; Felo mencetak satu-satunya gol Real Madrid dalam pertandingan tersebut.
Turnamen | Piala Champions Eropa 1963–1964 | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
| |||||||
Tanggal | 27 Mei 1964 | ||||||
Stadion | Prater Stadium, Vienna | ||||||
Wasit | Josef Stoll (Austria) | ||||||
Penonton | 71,333[1] | ||||||
Perjalanan ke final
suntingInter Milan | Babak | Real Madrid | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Lawan | Agregat | Leg 1 | Leg 2 | Lawan | Agregat | Leg 1 | Leg 2 | |
Everton | 1–0 | 0–0 (A) | 1–0 (H) | Babak penyisihan | Rangers | 7–0 | 1–0 (A) | 6–0 (H) |
Monaco | 4–1 | 1–0 (H) | 3–1 (A) | Babak pertama | Dinamo București | 8–4 | 3–1 (A) | 5–3 (H) |
Partizan | 4–1 | 2–0 (A) | 2–1 (H) | Perempat final | Milan | 4–3 | 4–1 (H) | 0–2 (A) |
Borussia Dortmund | 4–2 | 2–2 (A) | 2–0 (H) | Semifinal | Zürich | 8–1 | 2–1 (A) | 6–0 (H) |
Pertandingan
suntingInternazionale
|
Real Madrid
|
|
|
Referensi
sunting- ^ a b "UEFA Champions League – Statistics Handbook 2012/13" (PDF). UEFA.com. Union of European Football Associations. hlm. 130. Diakses tanggal 22 September 2013.
Pranala luar
sunting- Musim 1963-1964 di situs UEFA Diarsipkan 17 Apri 2009 di Wayback Machine.
- Sejarah Piala Champions Eropa 1964 Diarsipkan 13 Mei 2008 di Wayback Machine.