Mr Gay World 2009
Mr. Gay World 2009 adalah acara Mr Gay World pertama yang diadakan di Whistler, Kanada pada tanggal 8 Februari 2009.[1] Max Krzyzanowski dari Irlandia dinobatkan sebagai Mr Gay World 2009. 19 negara dan teritori berkompetisi untuk memperebutkan gelar ini.
Mr Gay World 2009 | |
---|---|
Tanggal | 8 Februari 2009 |
Tempat | Whistler, Kanada |
Pembawa acara | Mark Tewksbury |
Peserta | 19 |
Finalis/Semifinalis | 10 |
Debut | semua negara peserta |
Pemenang | Max Krzyzanowski ( Irlandia) |
Kostum Nasional Terbaik | Wilbert Tolentino Filipina |
Fotogenik | Victor Marcelo Benitez Argentina |
Hasil
sunting- Mr. Gay World 2009: Max Krzyzanowski - Irlandia
- Runner-up I: Alexis Cespedes - Paraguay
- Runner-up II: Pico Velasco Michel - Meksiko
- Runner-up III: Ben Edwards - Australia
- Runner-up IV: Reece Karena - Selandia Baru
- Runner-up V: Darren Bruce - Kanada
- Top 10
- Deon Strydom - Afrika Selatan
- Francisco Javier Ortega - Kolombia
- Victor Marcelo Benitez - Argentina
- Michael Fröhle - Austria
Penghargaan khusus
sunting- Mr. Gay Photogenic: Victor Marcelo Benitez - Argentina
- Mr. Gay Congeniality: Francisco Javier Ortega - Kolombia
- Mr. Gay Leadership: Ben Edwards - Australia
- Best National Costume: Wilbert Tolentino - Filipina
- Mr. Gay Popularity: Wilbert Tolentino - Filipina
- Best in Swimwear: Alexis Cespedes - Paraguay
Peserta
sunting
|
Tidak tampil
suntingBerikut adalah peserta yang telah terpilih di negaranya, namun batal tampil.
- Amerika Serikat - Doug Edward Repetti
- Gran Canaria - Dempsey Saeedian
- India - Bhavin Shivji Gala
- KwaZulu-Natal - Andrew Venter
- Republik Ceko - Jakub Starý
Keterangan Kontestan
sunting- Antonio Pedro Almijez (Spanyol) adalah Mr Gay Eropa 2008.
- Michael Fröhle (Austria), Deyan Kolev (Bulgaria), Arturas Vipas Burnickis (Lithuania), Kai Thomas Ryen Larsen (Norway) berkompetisi dalam Mr Gay Eropa 2008.
- Juan Jose Bracho (Venezuela) berkompetisi pada International Mr. Gay 2008 dan meraih posisi Runner-up I. Francisco Javier Ortega (Kolombia) and Deon Strydom (Afrika Selatan) berkompetisi pada International Mr. Gay 2009.