Philippe yang Berani
Philippe yang Berani (bahasa Prancis: Philippe le Hardi, bahasa Belanda: Filips de Stoute; 17 Januari 1342 – 27 April 1404, Halle) adalah Adipati Bourgogne (sebagai Philippe II) dan jure uxoris Count Flandria (sebagai Philippe II), Artois dan Bourgogne (sebagai Philippe IV). Ia merupakan anak bungsu Raja Jean II dari Prancis dan istrinya Bonne dari Luksemburg.[1] Philippe adalah pendiri Wangsa Valois-Bourgogne. Wilayah yang ia peroleh pada masa jabatannya membuat penerusnya menjadi saingan berat Raja Prancis.
Philippe yang Berani | |
---|---|
Adipati Bourgogne | |
Berkuasa | 1363 – 27 April 1404 |
Pendahulu | Jean yang Baik |
Penerus | Jean II dari Bourgogne |
Kelahiran | 17 Januari 1342 Pontoise, Prancis |
Kematian | 27 April 1404 (umur 62) Halle, County Hainaut |
Pasangan | Margaret II dari Flandria |
Keturunan | Jean II dari Bourgogne Margaret dari Bourgogne Antoine, Adipati Brabant Philippe II, Count Nevers |
Wangsa | Valois-Bourgogne |
Ayah | Jean II dari Prancis |
Ibu | Bonne dari Bohemia |
Catatan kaki
sunting- ^ Vaughan 2009b, hlm. 152.
Referensi
sunting- Vaughan, Richard (2009a). John the Fearless. The Boydell Press.
- Vaughan, Richard (2009b). Philip the Bold: The Formation of the Burgundian state. The Boydell Press.
- Vaughan, Richard (2010). Philip the Good: The Apogee of Burgundy. The Boydell Press.
- The Mourners Diarsipkan 2011-01-12 di Wayback Machine.: Tomb Sculptures from the Court of Burgundy