Wikipedia:Gambar pilihan/Usulan/2022/Periode 16
61 2022
#61 (29 Agustus 2022 s.d. 1 September 2022)
Keindahan Tebing Étretat
Tebing-tebing terjal di Étretat, Normandie, Prancis. Kenampakan di sebelah kiri disebut Aiguille, sementara lengkungan di sebelah kanannya adalah Porte d´Aval (secara harfiah berarti "Gerbang Aval"). Tebing-tebing Étretat merupakan tujuan wisata yang populer.
Tebing-tebing terjal di Étretat, Normandie, Prancis. Kenampakan di sebelah kiri disebut Aiguille, sementara lengkungan di sebelah kanannya adalah Porte d´Aval (secara harfiah berarti "Gerbang Aval"). Tebing-tebing Étretat merupakan tujuan wisata yang populer.
Suara
Museum Proklamasi Kemerdekaan Malaysia
Museum Proklamasi Kemerdekaan yang terletak di Kota Melaka, Melaka, Malaysia.
Museum Proklamasi Kemerdekaan yang terletak di Kota Melaka, Melaka, Malaysia.
62 2022
#62 (2 September 2022 s.d. 5 September 2022)
Mod Aki Aksa
Rumah adat suku Arfak yang disebut Rumah Kaki Seribu atau Mod Aki Aksa (Igkojei). Suku Arfak merupakan salah satu suku yang berada di Provinsi Papua Barat, Indonesia
Rumah adat suku Arfak yang disebut Rumah Kaki Seribu atau Mod Aki Aksa (Igkojei). Suku Arfak merupakan salah satu suku yang berada di Provinsi Papua Barat, Indonesia
Suara
- Setuju Empat Tilda (bicara) 29 Desember 2021 07.22 (UTC)
- Setuju Farizkang (bicara) 4 Januari 2022 10.47 (UTC)
Berangkat ke Pura
Penduduk di sekitar Danau Tamblingan yang pergi bersembahyang ke pura menggunakan perahu.
Penduduk di sekitar Danau Tamblingan yang pergi bersembahyang ke pura menggunakan perahu.
Kafe diatas awan
Sebuah Kafe yang terletak di tepi gunung di Sagada, Filipina yang memiliki pemandangan lautan awan saat matahari terbit.
Sebuah Kafe yang terletak di tepi gunung di Sagada, Filipina yang memiliki pemandangan lautan awan saat matahari terbit.
Suara
63 2022
#63 (6 September 2022 s.d. 9 September 2022)
Mosaik Neptunus dan Amfitrit di Herkulaneum
Mosaik dewa laut Neptunus dan dewi laut Amfitrit di reruntuhan kota Herkulaneum, Italia, yang pernah terkubur akibat letusan Gunung Vesuvius pada zaman Kekaisaran Romawi tahun 79 M.
Mosaik dewa laut Neptunus dan dewi laut Amfitrit di reruntuhan kota Herkulaneum, Italia, yang pernah terkubur akibat letusan Gunung Vesuvius pada zaman Kekaisaran Romawi tahun 79 M.
Suara
Suara
Tiga kapal pesiar
Tiga kapal pesiar Carnival Cruise Line yaitu Ecstasy, Fantasy dan Pride, berlabuh di Nassau, Bahama.
Tiga kapal pesiar Carnival Cruise Line yaitu Ecstasy, Fantasy dan Pride, berlabuh di Nassau, Bahama.
Suara
- .--Vulp❯❯❯here! 21 Desember 2021 12.26 (UTC)
- Srtq (🗨) 21 Desember 2021 13.05 (UTC)
- Naufal Farrasbicara 21 Desember 2021 13.50 (UTC)
- Pinkie Hangout 22 Desember 2021 02.21 (UTC)
- 65434fedcd (Bicara) 23 Desember 2021 09.11 (UTC)
- Syariful Msth (bicara) 25 Desember 2021 04.20 (UTC)
- Setuju Farizkang (bicara) 4 Januari 2022 10.47 (UTC)
64 2022
#64 (10 September 2022 s.d. 13 September 2022)
Keanekaragaman Etnis di Wilayah Kekaisaran Austria
Peta buatan Karl von Czoernig-Czernhausen dari tahun 1855 yang menggambarkan persebaran etnis di wilayah Kekaisaran Austria. Warna merah jambu merupakan wilayah etnis Jerman.
Peta buatan Karl von Czoernig-Czernhausen dari tahun 1855 yang menggambarkan persebaran etnis di wilayah Kekaisaran Austria. Warna merah jambu merupakan wilayah etnis Jerman.
Suara