Lompat ke isi

Piala Dunia U-17 FIFA 2009

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Piala Dunia U-17 FIFA 2009
(Inggris) 2009 FIFA U-17 World Cup
Informasi turnamen
Tuan rumahNigeria
Jadwal
penyelenggaraan
24 Oktober – 15 November 2009
Jumlah
tim peserta
24 (dari 6 konfederasi)
Tempat
penyelenggaraan
8 (di 8 kota)
Hasil turnamen
Juara  Swiss (gelar ke-1)
Tempat kedua Nigeria
Tempat ketiga Spanyol
Tempat keempat Kolombia
Statistik turnamen
Jumlah
pertandingan
52
Jumlah gol151 (2,9 per pertandingan)
Jumlah
penonton
778.787 (14.977 per pertandingan)
Pemain terbaikNigeria Sani Emmanuel
Pencetak gol
terbanyak
Spanyol Borja Bastón
Nigeria Sani Emmanuel
Uruguay Sebastián Gallegos
Swiss Haris Seferovic
(5 gol)
Penjaga gawang terbaikSwiss Benjamin Siegrist
Penghargaan
fair play
 Nigeria
2007
2011

Piala Dunia U-17 FIFA 2009 adalah edisi ke-13 turnamen sepak bola Piala Dunia U-17 FIFA. Putaran final turnamen ini diselenggarakan di Nigeria sejak 24 Oktober hingga 15 November 2009.[1] 24 tim berpartisipasi pada putaran final. Pemain yang lahir setelah 1 Januari 1992 dapat bertanding dalam edisi ini. Pertandingan dilaksanakan di 8 stadion dengan 8 kota penyelenggara.

Swiss menjadi juara dalam turnamen ini setelah mengalahkan tuan rumah Nigeria pada pertandingan final di Stadion Nasional Abuja, Abuja. Spanyol berada pada peringkat ketiga setelah mengalahkan Kolombia dalam pertandingan perebutan tempat ketiga di tempat yang sama. Pemain Nigeria Sani Emmanuel menjadi pemain terbaik turnamen. Terdapat empat orang pemain yang mencetak 5 gol, jumlah gol terbanyak yang dicetak seorang pemain dalam turnamen ini.

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Mega African soccer fest set for 2009 and 2010". 30 Maret 2007. Diarsipkan dari versi asli tanggal 4 Mei 2007. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]