Lompat ke isi

Tim nasional sepak bola Belize

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Belize Belize
Lencana kaos/Lambang Asosiasi
JulukanThe Jaguars
The Unbelizeables
AsosiasiFederasi Sepak Bola Belize
KonfederasiCONCACAF (Amerika Utara)
Sub-konfederasiUNCAF (Amerika Tengah)
PelatihSpanyol David Perez Asensio
KaptenIan Gaynair
Penampilan terbanyakElroy Smith (61)
Pencetak gol terbanyakDeon McCaulay (27)
Stadion kandangStadion FFB
Kode FIFABLZ
Peringkat FIFA
Terkini 179 Kenaikan 3 (24 Oktober 2024)[1]
Tertinggi114 (April–June 2016)
Terendah201 (November 2007 – January 2008)
Peringkat Elo
Terkini 180 Penurunan 1 (19 Januari 2024)[2]
Warna pertama
Warna kedua
Pertandingan internasional pertama
 Honduras Britania 1–0 Honduras 
(British Honduras; Februari 19, 1928)
sebagai Belize
 El Salvador 3–0 Belize 
(San Salvador, El Salvador; November 29, 1995)
Kemenangan terbesar
 Belize 7–1 Nikaragua 
(Belize City, Belize; April 17, 2002)
Kekalahan terbesar
 Kosta Rika 7–0 Belize 
(San José, Costa Rica; Maret 17, 1999)
 Meksiko 7–0 Belize 
(Monterrey, Mexico; Juni 21, 2008)
Gold Cup
Penampilan1 (Pertama kali pada 2013)
Hasil terbaikGroup stage (2013)

Tim nasional sepak bola Belize diperintah oleh Federasi Sepak Bola Belize, dan berafiliasi dengan Uni Sepak Bola Amerika Tengah CONCACAF.

Meskipun Belize tak pernah terkualifikasi untuk sebuah turnamen Piala Dunia FIFA, tim tersebut sempat terkualifikasi untuk kejuaraan Piala Emas CONCACAF pada 2013, dimana mereka tereliminasi pada tahap grup.

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "The FIFA/Coca-Cola Men's World Ranking". FIFA. 24 Oktober 2024. Diakses tanggal 24 Oktober 2024. 
  2. ^ Peringkat Elo berubah dibandingkan dengan satu tahun yang lalu."World Football Elo Ratings". eloratings.net. 19 Januari 2024. Diakses tanggal 19 Januari 2024. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]