Akasia
Artikel ini berisi terlalu banyak gambar, bagan, atau diagram dibandingkan dengan keseluruhan teks. |
Akasia | |
---|---|
Acacia dealbata | |
Klasifikasi ilmiah | |
Kerajaan: | Plantae |
Klad: | Tracheophyta |
Klad: | Angiospermae |
Klad: | Eudikotil |
Klad: | Rosid |
Ordo: | Fabales |
Famili: | Fabaceae |
Subfamili: | Caesalpinioideae |
Klad: | Mimosoideae |
Tribus: | Acacieae |
Genus: | Acacia Mill.[1] |
Spesies | |
Sekitar 1,300 spesies; lihat Daftar spesies Akasia |
Akasia (pengucapan bahasa Inggris: [əˈkeɪʃə]) adalah genus dari semak-semak dan pohon yang termasuk dalam subfamili Mimosoideae dari familia Fabaceae, pertama kali diidentifikasi di Afrika oleh ahli botani Swedia Carl Linnaeus tahun 1773. Banyak spesies Akasia non-Australia yang cenderung berduri, sedangkan mayoritas Akasia Australia tidak. Akasia adalah tumbuhan polong, dengan getah dan daunnya biasanya mempunyai bantalan tannin dalam jumlah besar. Nama umum ini berasal dari ακακία (akakia), nama yang diberikan oleh dokter-ahli botani Yunani awal Pedanius Dioscorides (sekitar 40-90 Masehi) untuk pohon obat A. nilotica dalam bukunya Materia Medica.[2] Nama ini berasal dari kata bahasa Yunani karena karakteristik tanaman Akasia yang berduri, ακις (akis, "duri").[3] Nama spesies nilotica diberikan oleh Linnaeus dari jajaran pohon Akasia yang paling terkenal di sepanjang sungai Nil.
Akasia juga dikenal sebagai pohon duri, dalam bahasa Inggris disebut whistling thorns ("duri bersiul ") atau Wattles,atau yellow-fever acacia ("akasia demam kuning") dan umbrella acacias ("akasia payung").
Sampai dengan tahun 2005, ada diperkirakan sekitar 1.300 spesies akasia di seluruh dunia, sekitar 960 dari mereka adalah flora asli Australia, dengan sisanya tersebar di daerah tropis ke daerah hangat dan beriklim sedang dari kedua belahan bumi, termasuk Eropa, Afrika, Asia selatan, dan Amerika . Namun, genus ini kemudian dibagi menjadi lima, dengan nama Acacia hanya digunakan untuk spesies Australia, dan sebagian besar spesies di luar Australia dibagi menjadi Vachellia dan Senegalia.
Galeri identifikasi tumbuhan
[sunting | sunting sumber]Bunga-bunga
[sunting | sunting sumber]-
Acacia saligna Side, Turki -
Acacia schinoides Kebun Raya Nasional Australia -
Acacia tetragonophylla Geelong Botanic Gardens, Victoria, Australia
Kulit pohon
[sunting | sunting sumber]-
Kulit pohon Acacia aneura -
Kulit pohon Acacia auriculiformis -
Kulit pohon Acacia berlandieri -
Kulit pohon Acacia collinsii -
Kulit pohon Acacia confusa, Hawaii, AS -
Kulit pohon Acacia estrophiolata -
Kulit pohon Acacia greggii -
Kulit pohon Acacia heterophylla
Dedaunan
[sunting | sunting sumber]-
Dedaunan Acacia collinsii -
Dedaunan Acacia concinna -
Dedaunan Acacia denticulosa -
Dedaunan Acacia karroo -
Dedaunan Acacia leprosa
Biji polong
[sunting | sunting sumber]-
Acacia sp. - Museum specimen
Biji
[sunting | sunting sumber]Dedurian
[sunting | sunting sumber]-
Acacia drepanolobium - Museum specimen
Pohon
[sunting | sunting sumber]-
Acacia seyal
Kayu
[sunting | sunting sumber]Lihat pula
[sunting | sunting sumber]Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "Acacia". Plants of the World Online. Kew Science. Royal Botanic Gardens, Kew. Diakses tanggal 9 December 2023.
- ^ "Acacia nilotica (acacia)". Plants & Fungi. Royal Botanic Gardens, Kew. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2010-01-12. Diakses tanggal 2010-01-28.
- ^ Quattrocchi, Umberto (2000). CRC World Dictionary of Plant Names. 1 A-C. CRC Press. hlm. 6. ISBN 9780849326752.
Referensi
[sunting | sunting sumber]- Clement, B.A., Goff, C.M., Forbes, T.D.A. Toxic Amines and Alkaloids from Acacia rigidula, Phytochem. 1998, 49(5), 1377.
- Shulgin, Alexander and Ann, TiHKAL the Continuation. Transform Press, 1997. ISBN 0-9630096-9-9
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- World Wide Wattle
- Acacia-world
- Wayne's Word Diarsipkan 2015-11-10 di Wayback Machine. - "The Unforgettable Acacias"
- The genus Acacia and Entheogenic Tryptamines, with reference to Australian and related species, by mulga Diarsipkan 2009-04-01 di Wayback Machine.
- Deskripsi Akasia dari buku Referensi tahun 1709 karya Pomet, "History of Druggs" Diarsipkan 2010-01-11 di Wayback Machine.
- www.serendipity.com
- Dr. Duke's Diarsipkan 2013-07-24 di Wayback Machine. Basis Data Phytochemical dan Ethnobotanical
- Flora identification tools from the State Herbarium of South Australia Diarsipkan 2010-12-27 di Wayback Machine.
- Tannins in Some Interrelated Wattles
- Daftar spesies Akasia di Amerika Serikat[pranala nonaktif permanen]
- FAO Ciri-ciri kayu berbagai spesies Akasia
- FAO Perbandingan Berbagai Spesies Akasia sebagai Makanan Hewan
- Long-term effects of roller chopping on antiherbivore defenses in three shrub species, Jason R. Schindlera, Timothy E. Fulbright
- Vet. Path. ResultsAFIP Wednesday Slide Conference - No. 21 February 24, 1999 Diarsipkan 2007-06-14 di Wayback Machine.
- Acacia cyanophylla lindl sebagai makanan suplemen ternak kecil di Libya Diarsipkan 2007-09-21 di Wayback Machine.
- Deskripsi Morfologi Akasia
- Nitrogen Fixaton in Acacias Diarsipkan 2007-07-02 di Wayback Machine.
- Acacias with Cyagenic Compounds
- Sistem Alarm Akasia